KIE Dusun Tegallayang 10

Administrator 18 Desember 2019 10:47:14 WIB

CATURHARJO – Rabu (18/12/2019) Komunikasi Informasi Dan Edukasi (Kie) Sebagai Bentuk Sosialisasi Program Keluarga Berencana (Kb). Kunjungan kegiatan KIE disalah satu rumah warga dusun Tegallayang 10 pada Selasa (17/12/2019). Kunjungan kegiatan KIE oleh ibu-ibu kader desa Caturharjo bersama dengan Pak Agus Widada. Kegiatan KIE dilakukan melalui kegiatan sosialisasi dan promosi yang meliputi kependudukan, jenis alat serta peran KB, dan Pembangunan Keluarga. Hasil yang diharapkan masyarakat dapat mengerti dan bertambah pengetahuannya dengan informasi program KB ini terutama untuk keluarga, PUS (pasangan usia subur), WUS (wanita usia subur) serta untuk memotifasi agar mau ikut KB.

Komentar atas KIE Dusun Tegallayang 10

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 

Pencarian

Jadwal Gedung

Peduli Kantong Darah

Pengumuman, Layanan dan Agenda Desa

Klik disini

Kalender Google

Youtube Video

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung
Kebijakan Privasi

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License