Pelatihan Pengelolaan Pangan Modern

Administrator 24 Februari 2023 22:33:03 WIB

CATURHARJO - Senin (20-23/02/2023) Kelompok Dawis Caturharjo mengikuti program (Pagu Indikatif Kapanwewon) PIK. Kelompok Dawis Caturharjo merupakan kelompok UMKM di wilayah Caturharjo. Pelatihan bertempat dirumah Ibu Siti Wakhidah Tegallayang 10. Pelatihan berlangsung selama empat hari yang didampingi oleh Dinas DKUKMPP dan dipandu oleh instruktur masak ibu Heni. Pelatihan pengolahan makanan modern dengan memanfaatkan bahan dari ubi, singkong dan pisang dengan membuat aneka olahan kue kering dan basah. Diharapkan dengan adanya pelatihan pengolahan pangan kebutuhan gizi keluarga dapat terpenuhi. Selain itu dapat menciptakan wirausaha baru, meningkatkan kreasi olahan makanan modern dan meningkatkan perekonomian keluarga.

Komentar atas Pelatihan Pengelolaan Pangan Modern

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 

Pencarian

Jadwal Gedung

Peduli Kantong Darah

Pengumuman, Layanan dan Agenda Desa

Klik disini

Kalender Google

Youtube Video

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License