Berita
-
INFO SPPT PBB TAHUN 2021 KALURAHAN CATURHARJO
28 Januari 2021 15:05:50 WIB admindesaBagi warga yang memiliki obyek tanah di kalurahan caturharjo kami informasikan sebagai berikut.: 1. Seluruh Sppt pbb tahun 2021 kalurahan Caturharjo sudah diedarkan melalui dukuh atau RT masing masing 2. Pembayaran melalui bank BPD diy, BRI, Bukopin, BTN, aplikasi gojek, Tokopedia, bpd mobile, kantor ..selengkapnya
-
PELAYANAN ADMINISTRASI MINIM TATAP MUKA KALURAHAN CATURHARJO DIMASA PSBB
12 Januari 2021 23:06:15 WIB admindesaCATURHARJO - Senin (11/01/2021) Karena meningkatnya kasus warga terkonfirmasi Covid - 19 di Kalurahan Caturharjo dan tindak lanjut dari psbb di kabupaten Bantul, Pelayanan minim tatap muka di Kalurahan Caturharjo dapat melalui aplikasi eCaturharjo (download di playstore atau https://play.google.com/store/apps/details?id=com.harjo.dimas) ..selengkapnya
-
PROSESI SERAH TERIMA JABATAN LURAH CATURHARJO
06 Januari 2021 22:10:03 WIB admindesaCATURHARJO - Jumat (01/01/2021) Prosesi Serah Terima Jabatan Lurah Caturharjo dilaksanakan pada tanggal 30 Desember 2020 di balai kalurahan Caturharjo pukul 19.00 wib. Dihadiri oleh Forkompimkap, Lurah 3 desa di pandak, lkd, pamong, panitia, tokoh masyarakat.Penulis. Admin ----------------------Download ..selengkapnya
-
SELAMAT DATANG LURAH BARU KALURAHAN CATURHARJO
01 Januari 2021 20:10:02 WIB admindesaCATURHARJO - Jumat (01/01/2021) Selamat dan sukses Lurah Caturharjo Kapanewon PandakPenulis. Admin ----------------------Download aplikasi kalurahan Caturharjo Bantul : https://play.google.com/store/apps/details?id=com.harjo.dimas Subscribe sekarang untuk video lainnya dari Kalurahan Caturharjo Bantul ..selengkapnya
-
HASIL PILURDES CATURHARJO 27 DESEMBER 2020
01 Januari 2021 20:06:00 WIB admindesaCATURHARJO - Minggu (27/12/2020) Minggu (27/12/2020) adalah hari bersejarah bagi warga Caturharjo. Pasalnya hari tersebut warga Caturharjo melaksanakan pesta Demokrasi yaitu pemilihan Lurah. Perolehan masing-masing calon tampak saling susul. Berikut hasil resmi perolehan suara Pilurdes Caturharjo 1. ..selengkapnya
-
KERJA BAKTI RABAT BETON JALAN MAKAM TEGALLAYANG
01 Januari 2021 20:01:33 WIB admindesaCATURHARJO - Minggu (27/12/2020) Kerja bakti rabat beton jalan makam tegallayang pada hari Kamis (24/12/2020) berjalan lancar. Peserta kerja bakti berasal dari warga 3 dusun, yaitu samparan, tegallayang dan krapakan. Turut hadir pula anggota DPR RI beliau Bpk Sukamta mendampingi warga bekerja bakti. ..selengkapnya
-
KOORDINASI PERSIAPAN PELAKSANAAN PILURDES CATURHARJO
01 Januari 2021 19:29:39 WIB admindesaCATURHARJO - Minggu (27/12/2020) Dalam rangka persiapan pelaksanaan pilurdes Caturharjo, panitia 9 mengajak berbagai unsur terkait untuk koordinasi dan mendengarkan masukan masukan dari berbagai pihak demi kelancaran pilurdes. Hadir dalam kesempatan tersebut panitia pilurdes desa, kapanewon, polsek, ..selengkapnya
-
Caturharjo jadi wakil Bantul untuk turut hadir dalam kegiatan expose pengelolaan dana desa di Biro T
17 Desember 2020 21:05:19 WIB admindesaCATURHARJO - Kamis (17/12/2020) pamong Caturharjo terpilih untuk hadiri kegiatan expose pengelolaan dana desa di Biro Tata Pemerintahan bertempat di Kompleks Kantor Gubernur di Danurejan. Acara dihadiri oleh perwakilan dari kalurahan di kabupaten bantul dan kulon progo pada hari Kamis (17/12/2020). ..selengkapnya
Pencarian
Jadwal Gedung
Peduli Kantong Darah
Pengumuman, Layanan dan Agenda Desa
Klik disini










Kalender Google
Youtube Video
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Perkal No 1/2025 tentang Realisasi APBKal 2024
- Himbauan Antisipasi Peningkatan Kasus Leptospirosis
- Selamat dan Sukses atas Pelantikan Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Bantul Masa Jabatan 2025-2030
- Gowes Tuponan "Sejarah Kalurahan Tunjungan"
- Infografis APBKal Caturharjo TA 2025
- Kunjungan Studi Tiru Posyandu dari Kecamatan Batu Apar Kutai Timur
- Perkal No 7/2024 tentang APBKal 2025